Social Icons

Pages

Senin, 22 April 2013

Berbagi Ebook Untuk SMK TKJ ( Widarsa )


Ebook ini merupakan terjemahan dari "Wireless Networking in The Developing World", sebuah buku yang membahas tentang bagaimana merencanakan dan membuat infrastruktur telekomunikasi dengan biaya yang murah. Ebook "Jaringan Wireless di Dunia Berkembang" ini diterjemahkan oleh Onno W. Purbo, Nurlina Purbo, Protus Tanuhandaru, dan Reza Djayadikara.
berikut saya kutip dari ebooknya
Komunikasi Wireless (nirkabel) menggunakan gelombang elektromagnet untuk mengirimkan sinyal jarak jauh. Dari sisi pengguna, sambungan wireless tidak berbeda jauh dengan sambungan jaringan lainnya: Web browser anda, e-mail, dan aplikasi jaringan lainnya akan bekerja seperti biasanya. Akan tetapi gelombang radio memiliki beberapa hal yang berbeda di bandingkan dengan kabel Ethernet. Contoh, sangat mudah melihat jalur yang di ambil oleh kabel Ethernet – lihat lokasi colokan LAN di komputer anda, ikuti kabel Ethernet sampai di ujung lainnya, dan anda akan menemukan jalur tersebut! Anda juga dapat secara mudah memasang banyak kabel Ethernet berdampingkan satu sama lain tanpa saling mengganggu, karena kabel akan sangat efektif untuk menjaga agar sinyal menjalan dalam kabel tersebut saja.

untuk mengambil silahkan kunjungi situs berikut ini
http://wndw.net/download.html

0 komentar:

Posting Komentar

Daftar Isi


i
 

Sample text

Sample Text

 
Blogger Templates